Soal Manajemen Resiko Brawijaya (UAS)

Dosen   : Dr. Kusuma Ratnawati, SE., MM
Sifat     : Tutup Buku

KERJAKAN LIMA SOAL DARI TUJUH SOAL BERIKUT


  1. Suatu bank telah mempunyai suatu transaksi dengan suatu counterpart dalam pembukuannya. Jelaskan mengapa suatu transaksi baru oleh bank dengan counterpartnya dapat berdampak peningkatan atau pengurangan exposure kredit bank kepada counterpartnya.
  2. Jelaskan perbedaan antara Vasicek's model, the credit risk plus model, dan credit metrics sejauh mengikuti : a) ketika suatu kerugian kredit diakui; b) cara dimana korelasi kegagalan telah dimodelkan.
  3. a. Jelaskan apa yang dimaksud credit default swaps ? dan bagaimana forward contracts dan option pada credit default swaps terstruktur ?
    b. Mengapa ada potensi masalah informasi asimetris dalam credit default swaps ?
    c. Apa perbedaan anatara total return swap dan asset swap ?
  4. a. Salah satu jenis Resiko adalah Resiko operasional. Jelaskan yang dimaksud Resiko Operasional, dan uraikan resiko apa saja dalam Resiko Operasional;
    b. Uraikan cara menentukan Capitaluntuk memperhitungkan Resiko Operasional.
    c. Sebutkan kategori bisnis yang terkait dengan Resiko Operasional;
  5. Dalam suatu investasi terdapat "Liquidity trading Risk dan Liquidity Funding Risk".
    a. Jelaskan yang dimaksud "Liquidity Trading Risk, dan uraikan penyebab resiko tersebut, serta bagaimana cara menentukan/meminimalkan resiko tersebut (termasuk formulanya).
    b. Jelaskan yang dimaksud Liquidity Funding Risk, dan uraikan penyebab resiko tersebut serta bagaiaman cara menentukan/meminimalkan resiko tersebut (termasuk formulanya)
  6. Uraikan perbedaan Interest rate modeling, the volatility smile, dan the correlation modelling?
  7. a. Jelaskan interaksi antara credit risk, market risk dan operational risk;
    b. Jelaskan apa yang dimaksud economic capital dalam hubungannya dengan ketiga resiko pada poin a.
    c. Jelaskan apa yang dimaksud RAROC, dan apa hubungannya dengan economic capital.


**Selamat Mengerjakan**


Komentar

  1. Saran saya tidak hanya menerapkan tentang manfaat teoretrisnya, tetapi lebih kearah kognitifnya, atau soal analysa dll yg sifatnya nasional makasih Bosku

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soal Manajemen Pemasaran Internasional Brawijaya (UTS)

Soal Bahasa Indonesia Brawijaya (UAS)